Monumen Pluralisme Gumawang Belitang OKU Timur

Gumawang adalah sebuah Desa yang berada di wilayah Kecamatan BelitangKabupaten Ogan Komering Ulu Timur, Provinsi Sumatra SelatanIndonesia. Berada Pada Posisi BK ke- 10.

Monumen ini merupakan bentuk apresiasi warga dan masyarakat sekitar dalam kerukunan saling menghargai dan menghormati perbedaan  agama, adat istiadat dan budaya.


1. Pengunjung dapat menikmati, keberagaman masyarakat setempat baik yang berasal dari suku asli Komering ataupun masyarakat lainnya yaitu suku Jawa, Sunda, Bali, Medan dll

2. Beberapa hidangan Kuliner yang Familiar di jawa Bisa kita jumpai di sini

3. Lokasi Monumen yang berdekatan dengan Pasar Gumawang, sangat menarik untuk pengunjung berbelanja sayur-sayuran segar khas OKU Timur.



Dokumentasi by: Naza Family


Tidak jauh dari monumen ini terdapat Pasar Gumawang ,Pasar Tradisional yang terletak di wilayah Belitang BK 10 , selain itu pengunjung juga bisa menikmati taman yang ada di sekitar dan aliran sungai atau Kanal Komering.


Mohon Di perhatikan

1. Harap untuk slalu Menjaga kebersihan setempat

2. Mematuhi Protokol Kesehatan dan memakai masker



Map

Nearby