Makam Kambang Koci

Situs Kambang Koci merupakan situs  pemakaman yang terletak di areal parkir  pelabuhan peti kemas milik Pelindo II di Boom  Baru, Palembang. Pemakaman ini termasuk  salah satu aset budaya masa silam terutama  masa Kesultanan Palembang Darussalam  di Sumatera Selatan yang perlu dilestarikan.  Lokasi pemakaman ini bersebelahan dengan  Pemakaman Kawah Tengkurep atau jaraknya  sekitar 200 meter.



Pengunjung dapat berziarah ke makam-makam di Kambang Koci


Pusat kerajinan rotan 3 Ilir 



Mohon Di perhatikan


Map

Nearby