Desa Surya Adi

Desa Wisata adalah Komunitas atau Masyarakat yang terdiri dari para penduduk suatu wilayah batas yang saling berinteraksi secara langsung di bawah pengelolaan dan memiliki kepedulian, kesadaran untuk berperan bersama dengan menyesuaikan keterampilan individual berbeda yang dibentuk untuk memperdaya masyarakat agar dapat berperan sebagai pelaku langsung untuk meningkatkan perekonomian daerah dalam menyikapi potensi pariwisata atau daya tarik di wilayah masing-masing desa. Desa bangsal yang akan dijadikan desa wisata saat ini memiliki daya tarik destinasi wisata buatan seperti kolam berenang, selain itu ada juga kebudayaan daerah seperti kuda lumping dan reog.

Gallery Videos


melihat kesenian budaya desa surya adi


-

Mohon Di perhatikan

-


Map

Nearby