Bujang Gadis Sumsel. Ayo buruan ikuti event putra putri sriwijaya 2024
Explore

Rumah Ong Boentjit

Rumah Ong Boentjit terletak di Keluran 3-4 Ulu Palembang. Rumah ini tepat berada di pinggiran Sungai Musi. Tampilan rumah yang berusia kurang lebih 300 tahunan ini memiliki ornamen tiongkok. Pengunjung yang ingin berwisata ke tempat ini bisa sekaligus menikmati hiruk pikuk pemandangan Sungai Musi dan pemandangan Jembatan Musi VI.


Pengunjung dapat mempelajari sejarah tentang rumah Ong Boentjit

Dapat melihat dan membuat langsung kerajinan dari nipah seperti tampah dan lain-lain yang dibuat oleh masyarakat sekitar rumah Ong Boentjit.

Interior rumah tua




Pembuatan Kerajinan Dari Daun Nipah

Mohon Di perhatikan

Jika via sungai (Naik ketek/perahu dari dermaga point atau dekat tugu ikan Belido,

Jika Via Darat - Hanya bisa dilalui oleh kendaraan roda dua)

Lebih disarankan via sungai


Map

Nearby