Bujang Gadis Sumsel. Ayo buruan ikuti event putra putri sriwijaya 2024
Explore

Air Terjun Curug Tinggi

Air Terjun Sungai Dingin atau dikenal juga dengan Air Terjun Curug Tinggi terletak di Desa Taba Remanik, Kecamatan Selangit yang berjarak sekitar 10 km dari Ibu kota Kecamatan. Jika anda ingin menuju lokasi ini, diperlukan waktu sekitar 30 menit dengan berjalan kaki (3 km) dari pusat Desa Taba Remanik. Panorama Air Terjun sangat indah dengan tinggi sekitar 30 m dengan adanya kolam alami di bawahnya, sehingga banyak wisatawan lokal yang datang. Terutama pada akhir pekan dan hari libur untuk berenang dan menikmati keindahan alamnya.
Tidak jauh dari lokasi Air Terjun Sungai Dingin atau Air Terjun Curug Tinggi terdapat 2 air terjun lainnya yang merupakan  satu jalur dengan Air Terjun Curug Tinggi, hanya saja lebih pendek. 


1. Tracking menuju Air Terjun

2. Menikmati keindahan alam


Mohon Di perhatikan

Disarankan menggunkan pemandu lokal


Map

Nearby