KAF (Karang Asam Festival)

Halo semua, ada kabar gembira nih !!!!

Pada akhir agustus tahun ini, akan diadakan acara festival yang berbasis masyarakat yaitu Karang Asam Festival, yang akan disajikan pertama kalinya di Provinsi Sumatera Selatan.

Kalian dapat melihat langsung, bagaimana karakter masyarakat Karang Asam dalam menjaga nilai-nilai Guyub mereka dari waktu ke waktu hingga sampai pada titik tercetusnya Festival ini.

Kegiatan yang akan diselenggarakan :
- Festival Dodol Minta Wali.
- Bekela Kampung.
- Alunan Musik Culture Festival.
- Festival Pempek & Pempek Pistel.
- Karang Asam Folk Culture Festival.

Festival berbasis masyarakat ini pertama kalinya di Provinsi Sumatera Selatan lohh !!!
Jadi ditunggu kehadirannya nanti ya.

• Lokasi berada di Lapangan Karang Asam, Kec. Lawang Kidul, Kab. Muara Enim, Sumatera Selatan.
• Pada tanggal 30 Agustus - 3 September 2023.

Festival diselenggarakan oleh seluruh Masyarakat Karang Asam

Gallery Photos


Gallery Videos

Videos


Map